Solusi atasi bekas luka. Bekas luka pastinya bisa hampir dirasakan oleh semua kalangan masyarakat. Hal ini menjadikan sebuah perhatian bagi beberapa orang karena dirasa mampu mempengaruhi penampilan dan kepercayaan diri.
Jika kamu ingin melihat artikel sebelumnya yang sudah kami buat, karena mungkin terasa terlewatkan atau ketinggalan. Bisa langsung cek disini ya, semoga suka dan dapat membantu kalian dengan mudah untuk mengaksesnya.
Perawatan dengan tepat
Langkah pertama yang bisa kamu coba terapkan yakni adalah dengan memberikan pertolongan perawatan pertama yang ketika luka saat masih dalam proses penyembuhan. Bersihkan luka dengan lemah lembut menggunakan air bersih.
Sebisa mungkin untuk menghindari yang namanya menggaruk luka agar tidak memperparah kondisi. Apabila luka dalam situasi dan kondisi sulit ditangani secara mandiri, sebaiknya segerakan konsultasikan dengan ahlinya guna mendapatkan penanganan dan informasi yang tepat.
Aplikasikan bahan alami
Beberapa bahan alami yang diklaim efektif gunaa membantu mempercepat penyembuhan dan mengurangi penampilan bekas luka. Diantara lain : minyak kelapa, madu, sampai lidah buaya. Minyak kelapa memiliki kemampuan sebagai pelembap dan dapat membantu meningkatkan elastisitas kulit.
Gel lidah buaya mampu mengurangi peradangan. Aplikasikan gel lidah buaya segar pada bekas luka beberapa kali dalam sehari. Madu yang alami bersifat sebagai antibakteri dan menghidrasi. Terapkan madu pada bekas luka dan biarkan selama beberapa waktu sebelum dibilas.
Mikrodermabrasi
Jikalau kamu memiliki bekas luka yang bisa dibilang sulit untuk diatasi dengan perawatan biasa, ada yang namanya mikrodermabrasi bisa dicoba sebagai salah satu pilihan. Mengapa demikian ? Karena terapi ini bisa menghilangkan lapisan kulit yang rusak serta merangsang produksi kolagen baru.
Terapi laser ini meliputi pengelupasan lapisan atas kulit menggunakan kristal mikro yang bertipe halus. Akan tetapi, perlu dikonsultasikan lebih lanjut dengan dokter agar disesuaikan dengan kebutuhan dan kenyamanan masing – masing.
Produk penghilang bekas luka
Di masa sekarang yang sudah canggih akan teknologi ini, tentunya sudah banyak sekali macam produk gel atau krim guna penghilang bekas luka di pasaran. Mulai dengan bahan kandungan seperti : retinol, asam hialuronat, hingga vitamin E.
Bahan – bahan tersebut nyatanya mampu memperbaiki jaringan sel kulit serta meminimalisir efek samping bekas luka yang ditampilkan. Gunakan produk sesuai anjuran dan bersabarlah karena memang sejatinya perubahan juga memerlukan waktu yang tidak sebentar.
Itulah informasi yang dapat kami sampaikan kepada kalian mengenai seputar tentang solusi mengatasi bekas luka yang bisa dicoba. Semoga ilmunya berguna dan bermanfaat bagi sesama, sampai jumpa dilain kesempatan and have a nice day.
palingan ya itu si min, pake krim buat menyamarkan bekas luka :d
alhamdulillah ya ka, kalau memang produk yang digunakan cocok. terimakasih sudah mampir 🙂
paling greget di fase pas luka nya mau sembuh si, gatal nya ampun deh wkw <3
hayo nih siapa lagi yang sama seperti kaka nya, kalau lagi proses penyembuhan luka gatal banget pengen di sentuh luka nya. terimakasih sudah berkunjung ya ka 🙂
kalo madu palingan buat ini sih, apa namanya. ohh scrub guys *XD ( edited )
madu memang memiliki banyak benefit ya ka, mulai dari segi makanan hingga skincare. terimakasih 🙂
Disayang – sayang ya guys tubuhnya biar ngga luka” hehe ..
senantiasa hati – hati ya semuanya sobat thaby, terimakasih & sehat selalu 🙂
izin share ya kaka cantikkk
semoga informasi yang disampaikan mudah dipahami dan dimengerti ya, terimakasih kembali 🙂
boleh g si aku minta dibikinin satu artikel gitu (๑ > ᴗ < ๑)
tinggal tulis di kolom komentar aja ya ka, jika memungkinkan akan kita buatkan. terimakasih 🙂